Kapsul Sambiloto

Kategori: Kapsul Herbal | 1194 Kali Dilihat
Kapsul Sambiloto Reviewed by tokowalafiatadmin on . This Is Article About Kapsul Sambiloto

Kenali Lebih Dalam Tanaman Sambiloto Sambiloto (Andrographis paniculata) adalah tumbuhan khas daerah teropis yang dapat tumbuh dimana saja. Daun sambiloto digunakan untuk berbagai keperluan. Daun sambiloto ini mengandung senyawa andrographolide. Senyawa ini terasa pahit, tapi memiliki sifat melindungi hati. Penilitian membuktikan bahwa senyawa ini mampu melindungi hati dari efek negatif… Selengkapnya »

Rating: 3.0
Harga:Rp 75.000
Daftar Harga grosir
  • 5 - 9
    Rp 70.000
  • 10 ≥
    Rp 65.000
Order via SMS

085715673971

Format SMS : NAMA PRODUK#ALAMAT#NAMA PRODUK#JUMLAH PRODUK
Pemesanan Juga dapat melalui :
SKU : KAPS0025
Stok Tersedia
0.075 Kg
27-12-2016
Detail Produk "Kapsul Sambiloto"

Kenali Lebih Dalam Tanaman Sambiloto

Sambiloto (Andrographis paniculata) adalah tumbuhan khas daerah teropis yang dapat tumbuh dimana saja. Daun sambiloto digunakan untuk berbagai keperluan. Daun sambiloto ini mengandung senyawa andrographolide. Senyawa ini terasa pahit, tapi memiliki sifat melindungi hati. Penilitian membuktikan bahwa senyawa ini mampu melindungi hati dari efek negatif galaktosamin dan parasetamol. Senyawa ini juga berperan besar dalam menurunkan enzim CDK4 sehingga menekan pertumbuhan sel kangker. Senyawa andrographolide juga berkhasiat meninggalkan kekebalan tubuh.
Manfaat dan Khasiat Sambiloto Tanaman sambiloto digunakan untuk mencegah pembentukan radang, memperlancar air seni (diuretika), kencing manis, dan terkena racun. kandungan senyawa kalium memberikan khasiat menurunkan tekanan darah. Hasil percobaan farmakologi menunjukan bahwa air rebusan daun sambiloto 10% dengan takaran 0,3 ml/kg berat badan dapat memberikan penurunan kadar gula darah yang sebanding dengan pemberian subpensi glibenclamid. Selain itu, daun sambiloto juga dipercaya sebagai obat penyakit tifus dengan cara mengambil 10-15 daun yang direbus sampai mendidih dan diminum air rebusannya.

Kini Anda tidak perlu repot mencari dan mengolah sambiloto untuk Anda konsumsi, Sambiloto sudah hadir dalam bentuk Kapsul Sambiloto Herbamedika isi 60 dan lebih cepat diserap oleh tubuh.

Manfaat Kapsul Sambiloto:

  • Mengobati Tifoid
  • Disentri
  • Diare
  • Radang Saluran Pernafasan
  • Radang Paru-paru
  • Influenza
  • Sakit Kepala
  • Demam
  • TBC
  • Batuk
  • Darah Tinggi
  • Radang Mulut
  • Faringitis atau amandel
  • Pilek
  • Sakit Gigi
  • Kencing Manis
  • Tifus
  • Radang Tenggorokan
  • Malaria
  • Mengatasi hepatitis
  • Infeksi saluran empedu
  • Radang usus buntu
  • Leptospirosis
  • Keracunan makanan

ATURAN MINUM :

  • Diminum 3 x sehari 2 kapsul

KOMPOSISI :

Tiap kapsul mengandung extract yang setara dengan :

  • 2 gram simplisia

PERIZINAN :

POM TR.103 309 711

PRODUSEN:

UD.RACHMA.SARI

Sukoharjo – Indonesia

Untuk :

UD.TAZAKKA

Sukoharjo Indonesia

Disclaimer : Hasil yang didapat oleh setiap individu bermacam – macam tergantung pada berbagai faktor, informasi yang ada pada website ini bersumber pada Produsen produk dan tolong hanya digunakan sebagai referensi. Segala Informasi yang ditulis dalam artikel ini bersumber langsung dari website resmi produsen

Hai, Ada yang bisa kami Bantu??

Nita

Hallo, ada yang bisa kami bantu? 00.00

Echa

Hallo, ada yang bisa kami bantu? 00.00